Dewan Apresiasi Gubernur Kalteng Perbaiki Jalan Lingkar Selatan Sampit
kanalkalteng.com , Palangka Raya - Anggota Komisi IV DPRD Provinsi Kalimantan Tengah, Abdul Hafid mengapresiasi komitmen Gubernur, Agustiar Sabran, yang bergerak cepat melakukan perbaikan di jalan lingkar selatan, Kota Sampit, Kabupaten Kotawaringin Timur.